Kami berbincang dengan seniman Agus Suwage tentang lukisan potret diri sebagai kritik sosial, pameran tunggalnya di MACAN kini, serta isu identitas sebagai suatu yang niscaya diangkat oleh seniman lintas zaman.
Godmatter seorang visual artis mempersembahkan pameran dengan tajuk “Life of Gatot the Good Guy” yang diusung untuk memberikan pesan kritik sosial di Kota Bandung.
“Agus Suwage: The Theater of Me”, persembahan Museum MACAN untuk perupa terkemuka Agus Suwage dalam pameran karyanya yang merefleksikan kondisi masyarakat Indonesia pada tahun 90’an.
Memulai pameran perdana setelah pandemi Covid-19, Art Basel Hong Kong membuat aturan khusus bagi para jurnalis dan influencer yang akan meliput pameran mereka.