13.05.25
How Graphic Design is Losing Its Teeth and How We Got Here
Ramai dibahas (juga dirasakan) bagaimana jagat desain grafis mulai kehilangan ketajamannya. Untuk itu, kami mengajak ngobrol beberapa tokoh-tokoh notable yang hidup di koridor ini.